GaM-Lab (Gadjah Mada Game & Media Lab) adalah divisi dibawah naungan Komunitas Mahasiswa TIK UGM yang dikhususkan sebagai wadah dan sarana untuk mahasiswa UGM yang berminat dan tertarik untuk berkarya di bidang Game Development (Pengembangan permainan). GaM-Lab dipriotitaskan untuk berkarya, berkreasi dan mengikuti berbagai kontes di bidang pengembangan permainan.
Selain itu, sebagai salah satu divisi di KOMATIK, GaM-Lab juga mempersiapkan mahasiswa UGM dalam menghadapi ajang GEMASTIK cabang Pengembangan Aplikasi Permainan.
More about us
Kegiatan
GaM-Lab (Gadjah Mada Game & Media Lab) mempunyai beberapa kegiatan diantaranya yaitu pelatihan untuk game designer dan programmer, pelatihan untuk art, mengikuti game jam dan mengikuti lomba-lomba yang berhubungan dengan Game & Media Lab.
Manfaat
GaM-Lab (Gadjah Mada Game & Media Lab) adalah divisi dibawah naungan Komunitas Mahasiswa TIK UGM yang dikhususkan sebagai wadah dan sarana untuk mahasiswa UGM yang berminat dan tertarik untuk berkarya di bidang Game Development (Pengembangan permainan). GaM-Lab dipriotitaskan untuk berkarya, berkreasi, mengikuti kontes dan tidak kalah penting lagi membuat hiburan untuk masyarakat.
Tujuan
GaM-Lab (Gadjah Mada Game & Media Lab) mempunyai tujuan yaitu menjadi wadah dan sarana bagi mahasiswa UGM untuk berkarya di bidang Game Development serta ikut serta dalam berbagai perlombaan yang berkaitan dengan Game Development.
Ketua Divisi: Doni Tan Hero
Muhammad Izza Arya N
Muhammad Azriel Wahyudi
Adhityo Wicaksono P
Aldo Arya Saka Mukti
Dandy Alif Utama
Ivan Rifqi Riadhy
Krisna Mughni J
Ahmad J. O
Salsabila R
Muhammad Rifky Reza
Nectarastra Cesar Naratama
Ilmu Komputer 18
Ilmu Komputer 19
Ilmu Komputer 19
Teknologi Informasi 18
Teknologi Informasi 19
Teknologi Informasi 19
Teknologi Informasi 19
Teknologi Informasi 19
Teknologi Rekayasa Internet 19
Tek. Rekayasa Perangkat Lunak 20
Teknik Geodesi 20
Teknik Kimia 20
[EN] We use cookies to help our viewer get the best experience on our website.
--
[ID] Kami menggunakan cookie untuk membantu pengunjung kami mendapatkan pengalaman terbaik di situs web kami.I Agree / Saya Setuju